Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bom Surat Menyasar Sejumlah Target Vital, Spanyol Perketat Keamanan

Reporter

image-gnews
Sebuah kendaraan Penjaga Sipil Spanyol memasuki Pangkalan Angkatan Udara Torrejon de Ardoz setelah alat peledak yang dicurigai disembunyikan di dalam amplop dikirimkan ke pangkalan tersebut, setelah itu paket lain dikirim ke target yang terhubung dengan dukungan Spanyol di Ukraina, di tengah invasi Rusia ke Ukraina, di luar Madrid, Spanyol 1 Desember 2022. REUTERS/Violeta Santos Moura
Sebuah kendaraan Penjaga Sipil Spanyol memasuki Pangkalan Angkatan Udara Torrejon de Ardoz setelah alat peledak yang dicurigai disembunyikan di dalam amplop dikirimkan ke pangkalan tersebut, setelah itu paket lain dikirim ke target yang terhubung dengan dukungan Spanyol di Ukraina, di tengah invasi Rusia ke Ukraina, di luar Madrid, Spanyol 1 Desember 2022. REUTERS/Violeta Santos Moura
Iklan

TEMPO.CO, JakartaSpanyol telah meningkatkan keamanan di gedung-gedung publik dan diplomatik setelah serentetan bom surat dikirim ke sejumlah sasaran, termasuk Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan kedutaan Ukraina. Hal ini diungkapkan Kementerian Dalam Negeri Spanyol pada Kamis 1 Desember 2022.

Baca juga: Bom Surat di Kedubes Ukraina di Spanyol Meledak, Seorang Pegawai Terluka 

Kementerian mengatakan bahwa "amplop dengan bahan piroteknik" yang ditujukan kepada Sanchez diterima pada 24 November dan berhasil dilucuti oleh tim keamanannya.

Perangkat itu "mirip" dengan paket berikutnya yang diterima oleh kedutaan Ukraina dan sebuah perusahaan senjata Spanyol pada Rabu. Sebuah perangkat lain dicegat di pangkalan angkatan udara Spanyol Torrejon de Ardoz pada Kamis dini hari waktu setempat.

Bom surat pertama diterima dan dibuka oleh seorang petugas keamanan di kedutaan Ukraina pada Rabu saat istirahat makan siang. Bom itu meledak dan menyebabkan luka ringan pada pejabat tersebut.

Duta Besar Serhii Pohoreltsev mengatakan kepada situs berita Ukraina European Pravda bahwa paket mencurigakan yang ditujukan kepadanya telah diserahkan kepada komandan kedutaan Ukraina.

“Paket itu berisi sebuah kotak, yang menimbulkan kecurigaan komandan dan dia memutuskan untuk membawanya keluar – tanpa ada orang di sekitarnya – dan membukanya,” kata Pohoreltsev seperti dikutip.

"Setelah membuka kotak itu dan mendengar bunyi klik yang mengikutinya, dia melemparkannya dan kemudian mendengar ledakan. Meskipun tidak memegang kotak itu pada saat ledakan, komandan melukai tangannya dan mengalami gegar otak."

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hindari Kerumunan Wisatawan Ini Waktu Terbaik Mengunjungi Malaga

2 hari lalu

Malaga, Spanyol. Unsplash.com/Tabea Schimpf
Hindari Kerumunan Wisatawan Ini Waktu Terbaik Mengunjungi Malaga

Waktu terbaik untuk menjelajahi Malaga adalah musim semi dan musim gugur, untuk hindari kerumunan musim panas.


5 Destinasi Menarik Malaga Kota Tercerah di Spanyol

2 hari lalu

Pantai La Malagueta, Malaga, Spanyol. Unsplash.com/Joey Casey
5 Destinasi Menarik Malaga Kota Tercerah di Spanyol

Malaga, pesisir Costa del Sol, memikat dengan matahari, seni, sejarah, dan kemewahan modern yang memikat.


Kontroversi Robert Fico, PM Slovakia yang Ditembak Orang Tak Dikenal

2 hari lalu

Petugas keamanan memindahkan PM Slovakia Robert Fico di dalam mobil setelah insiden penembakan, setelah pertemuan pemerintah Slovakia di Handlova, Slovakia [Radovan Stoklasa/Reuters]
Kontroversi Robert Fico, PM Slovakia yang Ditembak Orang Tak Dikenal

Perdana Menteri Slovakia, Robert Fico, ditembak beberapa kali oleh orang tak dikenal pada Rabu siang


Kota di Spanyol Ini Terapkan Jam Berkunjung Wisatawan untuk Atasi Overtourism

2 hari lalu

Pulau Menorca, Kepulauan Balearic, Spanyol (Pixabay)
Kota di Spanyol Ini Terapkan Jam Berkunjung Wisatawan untuk Atasi Overtourism

Penduduk pulau kecil di Spanyol itu mengatakan bahwa wisatawan berani masuk rumah dan naik ke balkon, bahkan mencuri barang.


BREAKING NEWS: PM Slovakia Ditembak Orang Tak Dikenal, Kondisinya Kritis

3 hari lalu

Pemimpin partai SMER-SSD Robert Fico berjalan di luar markas partainya pada hari pemilihan parlemen awal negara itu di Bratislava, Slovakia, 30 September 2023. REUTERS/Eva Korinkova
BREAKING NEWS: PM Slovakia Ditembak Orang Tak Dikenal, Kondisinya Kritis

Perdana Menteri Slovakia ditembak oleh orang tak dikenal hari ini. Kondisinnya kritis.


PM Qatar Sebut Negosiasi Gencatan Senjata Buntu setelah Serangan Israel di Rafah

4 hari lalu

Menteri Luar Negeri Qatar Sheikh Mohammed bin Abdulrahman Al-Thani. REUTERS/Ibraheem Al Omari/
PM Qatar Sebut Negosiasi Gencatan Senjata Buntu setelah Serangan Israel di Rafah

Perdana Menteri Qatar mengatakan negaranya akan terus melakukan mediasi antara Hamas dan Israel.


Menteri Luar Negeri Spanyol Minta Israel Jangan Serang Rafah

5 hari lalu

Menteri Luar Negeri Spanyol Minta Israel Jangan Serang Rafah

Menteri Luar Negeri Spanyol mendesak Israel agar menghentikan operasi militernya di Rafah karena di sana ada ribuan warga sipil


Andres Iniesta, Genap Berumur 40 Tahun dan Belum Pensiun

7 hari lalu

Andres Iniesta. REUTERS
Andres Iniesta, Genap Berumur 40 Tahun dan Belum Pensiun

Andres Iniesta genap berusia 40 tahun pada 11 Mei 2024. Kini bermain untuk klub Uni Emirate Arab.


Belgia, Denmark, dan Spanyol Sambut Resolusi Keanggotaan Palestina di PBB

7 hari lalu

Para delegasi bereaksi terhadap hasil pemungutan suara selama pemungutan suara Majelis Umum PBB mengenai rancangan resolusi yang mengakui Palestina memenuhi syarat untuk menjadi anggota penuh PBB, di New York City, AS, 10 Mei 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Belgia, Denmark, dan Spanyol Sambut Resolusi Keanggotaan Palestina di PBB

Belgia, Denmark, dan Spanyol menyambut pengesahan resolusi PBB soal penilaian kembali upaya Palestina untuk menjadi anggota penuh PBB


Spanyol dan Maroko Berencana Bangun Jalur Kereta Api Bawah Selat Gibraltar

8 hari lalu

Tangier, Maroko. Unsplash.com/Raul Cacho Oses
Spanyol dan Maroko Berencana Bangun Jalur Kereta Api Bawah Selat Gibraltar

Proyek pembangunan jalur kereta api dimulai dengan menghidupkan kembali rencana terowongan bawah laut antara Spanyol dan Maroko